Pimpin Apel Gabungan Perdana Pj Bupati Kampar Tekan Kasus Stunting Dan Penyalagunaan Narkoba Yang Merusak Generasi
Senin, 30-05-2022 - 11:07:36 WIB
Baca juga:
   
 

Mediasindonews.com | Bangkinang Kota - Pasca dilantik menjadi PJ Bupati Kampar, Dr. H. Kamsol, MM memimpin Apel Gabungan Perdana bersama ASN dan THL di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kampar, di halaman Kantor Bupati Kampar, Senin (30/5/2022) Pagi.

Demikian disampikan oleh Pj Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM memberikan arahan pada Apel Gabungan Perdananya dengan Tema Stunting, Kesehatan dan Pendidikan.

PJ Bupati Kampar Dr. H. kamsol, MM terus gesa Penurunan angka Stunting di Kabupaten Kampar, menegaskan bahwa kasus stunting sangat berisiko menurunkan produktivitas pada  saat dewasa nanti dan menjadikan anak rentan terhadap penyakit, Penurunan stunting penting dilakukan sedini mungkin untuk menghindari dampak jangka panjang yang merugikan seperti terhambatnya tumbuh kembang anak.

Pj Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM selalu membangun komitmen bersama sekaligus mengambil langkah-langkah percepatan pencegahan dan penurunan stunting di Kabupaten Kampar.

Menurut dia, hal ini juga sejalan dengan komitmen pemerintah pusat yang tertuang dalam Perpres Nomor 18 Tahun 2020 tentang RPJMN 2020-2024.

“Dalam upaya pencegahan stunting ini, tidak bisa dilakukan Pemerintah Daerah saja, Pemdes dan masyarakat juga harus bisa berkomunikasi dan bersinergi.

Karena permasalahan stunting ini juga berkaitan dengan target pembangunan pemerintah pada bidang peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) berkualitas”ujar Kamsol.

Pj Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM mengingatkan kembali tentang pentingnya Pendidikan, Pemerintah Kabupaten Kampar terus mendorong pembangunan pendidikan agar semakin maju dan bermutu.

Upaya peningkatan sarana prasarana pendidikan terus dilakukan, agar kegiatan belajar mengajar berjalan optimal. Kualitas tenaga kependidikan juga terus ditingkatkan dalam mewujudkan peserta didik berkualitas, “ujarnya”

Dr. H. Kamsol selaku Pj Bupati Kampar menegaskan tentang bahaya nya penyalagunaan narkoba untuk generasi muda kita, saya berharap untuk kepada tenaga pendidik buat pemahaman kepada generasi muda kita terkait narkoba dan juga bahaya yang mengintai dibalik penyalahgunaan narkoba. Bahaya yang mengintai saat ini adalah narkoba dapat mengintai dimana saja dan dapat diakses kapan saja.

“Saya berbincang cerita bersama kapolres kampar bahwa setiap hari beliau menangkap pengedar dan memakai narkoba, ternyata itu dilakukan kebanyakan dikampung kampung, ini tentunya merupakan rusaknya generasi muda, generasi bangsa kita. Tentunya kita harus selesaikan persoalan ini, gesa terus penangkapan yang merusak citra dan generasi bangsa, “tutup kamsol.(Endang)

Sumber:Diskominfo Kampar/ISN

Editor:Doni




 
Berita Lainnya :
  • Pembukaan Pacu Jalur Kuansing 2024, Seluruh Pejabat Tinggi Diarak Dengan Perahu Baganduang
  • Pak Mentrans Tolong kami, Konflik lahan HPL Transmigrasi 1500 H dengan PT. Jatim Jaya Perkasa tuntas Tahun 2026
  • Sosialisasi KUHP Baru: Mabuk di Tempat Umum yang Mengganggu Ketertiban Dapat Didenda Rp 10 Juta
  • Geng Motor Mersahkan Masyarakat diTangkap Polresta Pekanbaru Riau
  • Banjir Merendam Jalan Sudirman Ujung Pekanbaru
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    1 Pembukaan Pacu Jalur Kuansing 2024, Seluruh Pejabat Tinggi Diarak Dengan Perahu Baganduang
    Rabu, 21-08-3024 - 18:56 WIB
    2 Pak Mentrans Tolong kami, Konflik lahan HPL Transmigrasi 1500 H dengan PT. Jatim Jaya Perkasa tuntas Tahun 2026
    Senin, 12-01-2026 - 08:39 WIB
    3 Sosialisasi KUHP Baru: Mabuk di Tempat Umum yang Mengganggu Ketertiban Dapat Didenda Rp 10 Juta
    Sabtu, 10-01-2026 - 18:37 WIB
    4 Geng Motor Mersahkan Masyarakat diTangkap Polresta Pekanbaru Riau
    Sabtu, 10-01-2026 - 18:34 WIB
    5 Banjir Merendam Jalan Sudirman Ujung Pekanbaru
    Sabtu, 10-01-2026 - 18:33 WIB
    6 Mengusut Akar Korupsi di Balik Hancurnya Kebun Karet Pemda Kuansing
    Sabtu, 10-01-2026 - 18:30 WIB
    7 Pemprov Riau Buka Seleksi Terbuka untuk 69 Jabatan Kepala Sekolah SMA/SMK
    Sabtu, 10-01-2026 - 18:26 WIB
    8 Walikota Pekanbaru Dikabarkan Rombak Pejabat Eselon III dan IV Hari Ini
    Sabtu, 10-01-2026 - 18:23 WIB
    9 Pemprov Riau Segera Bentuk Pansel Baru untuk Seleksi Ulang Komisaris, Dirut dan Direksi BRK Syariah
    Rabu, 07-01-2026 - 20:41 WIB
    10 Libatkan Kemendagri, Penetapan APBD Pekanbaru Tahun 2026 Direncanakan Besok
    Rabu, 07-01-2026 - 20:40 WIB
    11 Plt Gubri Bakal Lantik 15 Pejabat Eselon II Pekan Depan
    Rabu, 07-01-2026 - 20:38 WIB
    12 SPPD dan Sosper Fiktif Diduga Masih Terjadi di Sekretariat DPRD Riau Pada Tahun 2025
    Rabu, 07-01-2026 - 20:36 WIB
    13 Kalapas Bagansiapiapi Beri Pengarahan WBP, Tekankan Disiplin, Keamanan, dan Kesehatan
    Senin, 05-01-2026 - 21:21 WIB
    14 Pengarahan Awal Tahun 2026, Kalapas Bagansiapiapi Tegaskan WBP Agar Patuhi Peraturan 
    Senin, 05-01-2026 - 21:18 WIB
    15 Perusahaan Pers Tidak Wajib Terdaftar di Dewan Pers dan Wartawan Tidak Diwajibkan UKW, Namun Profesionalisme Tetap Berlandaskan UU Pers
    Senin, 05-01-2026 - 21:14 WIB
    16 Plt Gubernur Riau Bongkar Borok BUMD: Struktur Gemuk, Kinerja Mandek, PAD Merosot
    Minggu, 04-01-2026 - 21:31 WIB
    17 Kontrak Senyap Rp Triliunan? Pemprov Riau Tak Tahu, Aryaduta Sudah Dikunci Lippo
    Minggu, 04-01-2026 - 21:27 WIB
    18 Empat Tersangka Perambahan Kawasan TAHURA OKH Di Kab. Tanjabtin,  Provinsi Jambi Siap Didangkak
    Minggu, 04-01-2026 - 21:25 WIB
    19 RMRB Bersilaturahmi Dengan LAMR Riau, Ketum DPP Akel , Mari Bersama Jaga Marwah Riau
    Kamis, 01-01-2026 - 11:37 WIB
    20 Bomen : Negara dan Lembaga Publik tidak Punya Kewenangan Menentukan “Kelayakan Wartawan
    Kamis, 01-01-2026 - 11:30 WIB
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © mediasindonews.com